Dalam suatu pemilihan pasti ada yang terpilih dan tidak terpilih, semua ini tergantung dari banyaknya rakyat yang memilih Calon Presiden tersebut. Jika Calon Presiden yang kita pilih tidak menjadi pemenangnya jangan bersedih atau melakukan sesuatu yang anarkis, kita harus terima mungkin Calon ini yang dipercaya oleh rakyat banyak makanya ia terpilih dan mungkin ini sudah dijalankan oleh Allah SWT atau memang dialah yang terbaik untuk menjadi Presiden kita, jika ia bukan yang terbaik untuk menjadi seorang Presiden nantinya kita bisa meminta dia untuk melepaskan jabatannya sebagai seorang Presiden.
Bisa juga faktor kekalahan Presiden kita kurangnya dalam mempromosikan diri atau kurangnya dalam memperkenalkan diri dia kalau ia pantas menjadi Pempimpin Negara ini.
Bisa juga faktor kekalahan Presiden kita kurangnya dalam mempromosikan diri atau kurangnya dalam memperkenalkan diri dia kalau ia pantas menjadi Pempimpin Negara ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar